RABLUE DAY HMBTI 2016

RABLUE DAY HMBTI


Himpunan Mahasiswa MBTI atau biasa yang di sebut dengan HMBTI merupakan sebuah organisasi mahasiswa yang dinaungi oleh Jurusan Manajemen Bisnis Telekomunikasi dan Informatika Fakultas Ekonomi Bisnis.

Setiap Fakultas pasti memiliki Jaket Himpunan Jurusan yang tujuannya adalah biar orang lain mengenal kita atau disebut "Tanda Pengenal".
Jaket Himpunan setiap Fakultas berbeda-beda  tetapi HMBTI mempunyai ciri khas menarik dari jurusan lain  yaitu  Jaket Himpunan MBTI dengan berwarna BIRU dongker dan slayer biru.

HMBTI memiliki  kebiasaan rutin yang bersamaan yaitu setiap minggu pada hari Rabu atau sering disebut "RABLUE DAY" dimana para mahasiswa HMBTI memakai Jaket Himpunan.
RABLUE DAY adalah hari spesial bagi anak HMBTI karena setiap Mahasiswa MBTI yang memakai jahim mendapatkan kopi dan susu energen GRATIS yang biasa di panggil oleh anak HMBTI yaitu COFFE BREAK yang selalu ada di depan Ruang Himpunan MBTI lantai 3.


Oleh karena itu, sangat menarik sekali bukan  untuk kamu yang belum rutin setiap rabu memakai JAKET HMBTI supaya kamu semakin di kenal orang banyak 😊

Komentar

Postingan Populer